SELAMAT DATANG DI KEMENTERIAN AGAMA KABUPATEN LAMPUNG UTARA

Selasa, 02 November 2021

KAKANKEMENAG LAMPUNG IKUTI RAKOR IMPLEMENTASI PENGUATAN MODERASI AGAMA YANG DI PIMPIN MENAG RI

 

Lampung Utara, Kankemenag (Humas). Selasa, 2 November 2021. Kepala Kantor Kementerian Agama Kabupaten Lampung Utara (Drs. H. Totong Sunardi, MM), Selasa, 11  November 2021 bertempat di ruang kerjanya mengikuti Rapat Koordinasi Implementasi Penguatan Moderasi Beragama Tahun 2022. Selasa, 2 November 2021.

Rapat ini dipimpin oleh Menteri Agama RI Yaqut Cholil Qoumas dan diikuti para Rektor PTKN, Pejabat Eselon 1, Pejabat eselon 2 pusat, Kakanwil Kemenag, se-Indonesia, Kakankemenag Kabupaten/Kota se-Indonesia, rumah moderasi beragama dan tim pokja moderasi beragama.

Nara sumber dalam rapat tersebut diantaranya Prof. Dr. H. Nizar M.Ag sebagai Ketua Pokja Moderasi Beragama, Lukman Hakim Saifuddin dan Alissa Wahid dari Rumah Moderasi Beragama. Moderasi beragama penting karena bukan hanya menjadi program prioritas Kementerian Agama, melainkan sudah ditetapkan di RPJMN 2020-2024 dan menjadi program nasional.

 

Sementara Kepala Kankemenag Kabupaten Lampung Utara (Drs. H. Totong Sunardi, MM) mengatakan Pentingnya Moderasi Beragama bagi kehidupan kita sehari-hari ialah agar cara pandang, sikap keagamaan kita bersifat moderat, tidak melebih-lebihkan, tidak melampui batas. (Rd)

Share:

0 Comments:

Posting Komentar

KEPALA KANKEMENAG KAB. LAMPUNG UTARA

KEPALA KANKEMENAG KAB. LAMPUNG UTARA
Drs. H. TOTONG SUNARDI, MM

PENGUNJUNG

Hit Counter

ABSENSI ONLINE

Log In SIMPEG

LOG IN SIEKA

PENDAFTARAN PTSP ONLINE

PENDAFTARAN PTSP ONLINE
PTSP KANKEMENAG LAMPUNG UTARA

SEARCH